Tuesday, November 1, 2011

Cara Membuat Label Pada Blog

Label atau bisa juga disebut dengan Category (Kategori) yang berfungsi menampilkan kategori postingan. Maksudnya, bila anda membuat postingan pada blog di bawah kotak post ada Label nah, disanalah anda dapat menulis kategory post. untuk memasangnya mudah kok. ikuti langkah langhak di bawah ini:

1. Login pada blog anda
2. Rancangan
3. Tambah Gadget
4. Di jendela baru cari widget Label dan klik itu
5. Atur jenis label tersebut sesuai dengan keinginan anda, seperti merubah tampilannya bentuk awan atau daftar
6. Simpan

Selesai..

Selamat Mencoba

No comments:

Post a Comment

My Ping in TotalPing.com
Feedage Grade D rated
Preview on Feedage: web-design Add to My Yahoo! Add to Google! Add to AOL! Add to MSN
Subscribe in NewsGator Online Add to Netvibes Subscribe in Pakeflakes Subscribe in Bloglines Add to Alesti RSS Reader
Add to Feedage.com Groups Add to Windows Live iPing-it Add to Feedage RSS Alerts Add To Fwicki
Ping your blog, website, or RSS feed for Free