Saturday, September 3, 2011

Cara Mengganti Tulisan " Powered by / Didukung oleh Blogger "

Cara mengganti kalimat Powered by / Didukung oleh Blogger - Kebanyakan blogger platform blogspot yang sudah mahir dalam edit HTML pasti sudah mengerti dengan trik ini, trik ini juga dapat membuat blog kita tampil menjadi blog yang profesional. Profesional dalam arti enak dipandang. Sekedar sobat tahu, kalimat " Powered by / Didukung oleh Blogger " itu berada di bagian footer. Maksudnya bagian ... ? Tulisan yang sobat baca ini kan adalah bagian dari main wrapper, nah tulisan " Powered by / Didukung oleh Blogger " itu adalah bagian dari footer. Jadi kita akan sedikit mengedit kode <div id='footer'> ...... </div>. Oke sob langsung ke TKP aja yu ...
  • Dasbor > Rancangan / Layout

  • Ke Edit HTML

  • Cari kode <div id='footer'>

  • Ganti tulisan setelah kode <div id='footer'> hingga kode penutupnya yaitu kode </div>

  • Contoh :


<div id='footer'>
Terima kasih kepada <b>Allah SWT</b>, <a href='http://www.google.co.id'>Google</a>, <a href='http://www.blogger.com'>Blogger</a>, dan Semua Pengunjung | &#169; 2010 - 2011 <a href='http://caratrikblog.blogspot.com'>Cara Trik Blog</a><br/><br/><a href='http://www.dmca.com/Protection/Status.aspx?ID=a157eb5e-acb5-49e1-a7d1-c6845849aba6' title='DMCA'> <img alt='DMCA.com' src='http://images.dmca.com/Badges/DMCA_logo-bw140w.png?ID=a157eb5e-acb5-49e1-a7d1-c6845849aba6'/></a>
</div>
  • Ganti kode / kalimat yang berwarna merah sesuai keinginan sobat

  • Simpan Template !


Oke sob mudah dan simple banget kan ... ? sekian dulu deh trik mengganti kalimat Powered by / Didukung oleh Blogger ...

Selesai

No comments:

Post a Comment

My Ping in TotalPing.com
Feedage Grade D rated
Preview on Feedage: web-design Add to My Yahoo! Add to Google! Add to AOL! Add to MSN
Subscribe in NewsGator Online Add to Netvibes Subscribe in Pakeflakes Subscribe in Bloglines Add to Alesti RSS Reader
Add to Feedage.com Groups Add to Windows Live iPing-it Add to Feedage RSS Alerts Add To Fwicki
Ping your blog, website, or RSS feed for Free