Prediksi Indonesia vs Malaysia - Final AFF SUZUKI CUP 2010 - Pertandingan final kali ini dipastikan akan melahirkan juara baru di kancah persepakbolaan Asia Tenggara. Baik Indonesia maupun Malaysia telah beberapa kali mencicipi bagaimana atmosfer final, tetapi belum sekalipun keluar sebagai juara. Nah, di penghujung tahun 2010 ini, kedua tim berkesempatan untuk menjuarai AFF SUZUKI CUP 2010 (dulu Piala Tiger) untuk pertama kalinya sepanjang sejarah. Tentunya kedua tim akan bermain all out kan? Mari simak Prediksi Indonesia vs Malaysia
Sebenarnya Indonesia dan Malaysia sudah bertemu di babak penyisihan grup AFF SUZUKI CUP 2010 di Grup A. Pertandingan yang dihelat di hadapan publik sendiri (GBK) tersebut, Indonesia berhasil mengganyang Malaysia dengan skor sangat mutlak 5-1. Hasil pertandingan tersebut menjadi salah satu penyuntik kepercayaan diri punggawa-punggawa Timnas Indonesia untuk merengkuh gelar juara. Tetapi, hendaknya Timnas Indonesia tidak menganggap enteng kemampuan Malaysia, mereka tentunya tidak akan melepaskan gelar juara begitu saja. Bahkan mereka sudah berkoar akan menjungkirbalikkan prediksi. Apalagi tersiar kabar bahwa suporter Malaysia akan mengganggu kinerja kiper Markus Harison dengan tindakan tidak sportif.
Indonesia : Markus, Zulkifli, Maman, Hamka, Nasuha, Okto M, Bustomi, Firman, M.Ridwan, Gonzales, Irfan.
Cadangan: Ferry Rontisulu, B.Wahyudi, M.Robby, Slamet Riyadi, Toni Sucipto, Eka Ramdani, Arif Suyono, Bambang P., Y.Aribowo, Dendi Santoso.
Malaysia : Farizal, Muslim, Marhali, Asraruddin, Nasriq, Amirul, Safiq, Kunanlan, Khairul, Shahrul, Safee.
Cadangan: K.Fahmi, M.Fahdlin, M.Azmi, Amar Bin Rohidan, M.Kyril, Abdul Syukur, Izzaq Faris, Indra Putra, Roslan, Arasu.
26 Des 2004: Indonesia 1-2 Malaysia
27 Des 2002: Malaysia 0-1 Indonesia
1 Des 2010 : Indonesia 5-1 Malaysia
Perkiraan Pemain
Indonesia : Markus, Zulkifli, Maman, Hamka, Nasuha, Okto M, Bustomi, Firman, M.Ridwan, Gonzales, Irfan.
Cadangan: Ferry Rontisulu, B.Wahyudi, M.Robby, Slamet Riyadi, Toni Sucipto, Eka Ramdani, Arif Suyono, Bambang P., Y.Aribowo, Dendi Santoso.
Malaysia : Farizal, Muslim, Marhali, Asraruddin, Nasriq, Amirul, Safiq, Kunanlan, Khairul, Shahrul, Safee.
Cadangan: K.Fahmi, M.Fahdlin, M.Azmi, Amar Bin Rohidan, M.Kyril, Abdul Syukur, Izzaq Faris, Indra Putra, Roslan, Arasu.
Head to Head 3 laga terakhir
26 Des 2004: Indonesia 1-2 Malaysia
27 Des 2002: Malaysia 0-1 Indonesia
1 Des 2010 : Indonesia 5-1 Malaysia
Prediksi Indonesia vs Malaysia
Pertandingan kali ini adalah sebuah suguhan yang sarat akan gengsi. Kedua tim sama-sama akan bermain All out demi merengkuh gelar juara.- Prediksi skor 2-1 untuk kemenangan Indonesia di leg 1.
- Prediksi skor 3-0 untuk kemenangan Indonesia di leg 2.
No comments:
Post a Comment